47 research outputs found

    Pengembangan Komposit Serat Alam Rami Dengan Core Kayu Sengon Laut Untuk Aplikasi Sudu Turbin Angin

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik bahan komposit berpenguat serat rami core KSL dengan matriks epoxy resin pada aplikasi sudu turbin angin NACA 4412. Penelitian ini terbagi dalam beberapa tahapan. Tahap pertama pembuatan model komposit, setelah itu dibuatlah komposit dengan fraksi volume 30%, 40%, 50%, dengan arah serat 0º, 45º, 90º. Pembuatan spesimen dengan metode cetak tekan. Tahap kedua yaitu pengujian material komposit. Pengujian yang dilakukan yaitu uji tarik dan uji bending. Uji tarik dilakukan menggunakan standar ASTM D 638 dan bending ASTM D 790. Tahap ketiga yaitu hasil analisa data dan pembahasan. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan kekuatan tarik (tensile strength) untuk serat rami core KSL terbesar pada fraksi volum 40% arah serat 45º dengan nilai 27.13 MPa. Kekuatan Bending untuk serat rami core KSL pada fraksi volume 30% arah serat 0º dengan nilai 5.08 MPa. Diharapkan pemanfaatan serat rami dan kayu sengon laut sebagai pengganti serat gelas pada pengembangan sudu turbin angin dapat memperbaiki sifat mekanis bahan sudu turbin angin yang telah dibuat sebelumnya

    Study of Combination Biofertilizer for Increasing Production of Jatropha curcas (Jatropha curcas, linn)

    Get PDF
    Bio fertilizer is the collective name for all types of organic materials from plants and animals, that can be reorganized into nutrient available to plants. In Permentan No.2/Pert/Hk.060/2/2006 about Bio fertilizer and soil improvement, Explained that fertilizer is largely Bio fertilizer or all contain organic fertilizer from plants or animals and who have been through the engineering process, solid or liquid form can be used to supply organic material to repair the physical, chemical, and biological land. Definition of Bio fertilizer is more on the C-organic content or organic materials than nutrient level; level C-organic that's what being a differentiator with the organic fertilizers. Two different treatment were imposed, i.e., POH: with bio fertilizer and POH+VAM: with VAM addition. Between this fertilizer, all of observed variables were not significant different.Keywords : POH, Material organic, Nutrient Contai

    MODIFIKASI,,99MO AUTOMATIC LOADING SYSTEM" GENERATOR 99MO/99MTC BERBASIS PZC

    Get PDF
    Proses pembuatan generator ~of9"'T c berbasis PZC pada dasarnya terdiri dari 4tahap yaitu penyerapan ~o pada PZC, pengisian komplek ~o-PZC ke dalamkolom, perakitan generator 99Mof9mTcdan pengelusian 99mTcdari kolom generator.Penelitian proses tersebut secara manual menghasilkan radionuklida 99mTcdenganmutu yang sarna dengan generator 99Mof9"'Tcdari hasil fisi. Hasil uji coba secarapre klinis dan klinis juga telah berhasil dilakukan melalui kerjasama dengan beberapaRumah Sakit di Indonesia. Sebagai pengembangan lebih lanjut ke arah tingkatproduksi, melalui kerjasama BATAN dan KAKEN Co. Jepang, telah berhasil dibuatprototipe Automatic loading system yang dapat melakukan tahap penyerapan ~opada PZC, pencucian kompleks serta pemindahan komplek ke kolom perakitansecara otomatis. Sistem ini mempunyai kelemahan sehingga perlu dilakukanbeberapa modifikasi terutarna pada sistem pencampuran 99Mo_PZC.Modifikasi padasub sistem pencampuran seperti pengisian ~o ke vial reaksi dan pengocokancampuran ~o-PZC telah berhasil dikerjakan dan berfungsi dengan baik, walaupunpengisian 20 mllarutan 99Moke vial reaksi perlu dilakukan 2 kali . Hasil modifikasipada sistem pengocokan menunjukkan bahwa sistem ini berjalan dengan baik.Kata Kunci : generator, PZC, 99Mo,99mTc,automatic loading systemAbstractProcess of generator 99Mof9"'Tc based on PZC basically consist of 4 phase that isabsorption of 99Moat PZC, loading 99Mo-PZCcomplex into column, assembling ofgenerator 99Mof9mTcand elution of 99mTcfrom column generator. The research of~rocess manually yielded 99mTcradionuclide with same quality with generator9Mof9mTc from fission product. Pre clinical and clinical tests have beensuccessfully done through cooperation with a few Hospital in Indonesia. Furtherdevelopment towards production rate, through cooperation BATAN and KAKEN Co.Japan, have successfully made the prototype automatic loading system available fordoing work of absorption of 99Moat PZC, washing of complex and also evacuationof complex to assembling column automatically. Existence of weakness from thissystem make require its some modifications especially at 99Mo-PZC mixing systems.Modification results at the filling system of 99Moto reacted vial and mixing systemof ~o-PZC have successfully done. For filling of 20 ml of 99Moreaction vial needto be done 2 times. Modification result at mixing system indicated that this systemrun better.Keywords: generator, PZC, ~o, 99mTc,automatic loading system13

    Synthesis of Gd-dtpa-folat for Magnetic Resonance Imaging Contrast Agent and Characterization by Using 153gd-dtpa-folate Radioactive

    Full text link
    Contrast agent was used to clarify the image of the organ that is difficult to distinguish by MRI (Magnetic Resonance Imaging) techniques, particularly in soft tissues of the central nervous system, liver, digestive system, lymphatic system, breast, cardiovascular and pulmonary systems. One of the commonly used contrast agents in hospitals is Gadolinium-DieThylenetriamine Pentaacetic Acid (Gd-DTPA). Gd-DTPA is non specific contrast agent, therefore it has led to develop a contrast agent that is able to achieve the target without defect to the surrounding normal cells. Folic acid as a safe vitamin, inexpensive, specific and also can be used as drug delivery. This study was conducted in the development of targeted MRI contrast agent based of folic acid as a carrier by using Gd metal and DTPA ligand. Since Gd-DTPA-folate is non-active compounds, the characterization of Gd-DTPA-folate was performed using 153Gd-DTPA-folate, which was obtained by reacting DTPA-folate with radionuclides 153Gd. The results of optimization reactions of 153Gd-DTPA-folate was obtained at the mole ratio of DTPA-folate to Gd metal 20:1 and produced the radiochemical purity more than 90%. Identification of the non active product Gd-DTPA-folate was performed using an Fourier Transform- Infra Red (FT-IR) Spectrophotometer and Thin Layer Chromatography (TLC) compared with folic acid and EDA-folate. The results indicated that the product is Gd-DTPA-folate

    Sistem Pesan Makanan Via Bluetooth dengan Interface Android Berbasis Arduino Uno

    Full text link
    Perkembangan teknologi khususnya pada perangkat mobile sangat mendukung dalam menjalankan aktivitas bisnis dan tidak terkecuali pada bisnis restoran. Dalam menghadapi persaingan bisnis pihak Perusahaan harus mencari strategi agar dapat menarik minat konsumen. Adapun teknologi informasi yang saat ini sedang berkembang adalah android. Android merupakan sistem operasi mobile menggunakan versi modifikasi dari kernel linux. Tidak hanya dipakai seperti mobile pada umumnya, android kini banyak digunakan untuk keperluan lainnya seperti pemesanan makanan di restoran atau tempat makan lainnya. Penggunaan mobile android untuk pemesanan makanan dapat membantu proses bisnis dalam sebuah tempat makan, Tujuan dari penelitian ini adalah membuat alat untuk mempermudah pemesanan makanan dengan menggunakan modul sistem minimum Arduino Uno. serta Bahasa Pemrograman C. Hasil implementasi dalam Proyek Akhir ini adalah berupa alat pesan makanan via bluetooth dengan interface android. Kemudian makanan yang dipesan akan menghampiri pembeli secara otomatis  dengan menggunakan motor servo dan sensor LDR.   Kata Kunci: Pesan Makanan, Arduino Uno, Android, Motor Servo, Sensor LD

    Program Aplikasi Gerakan Disiplin Siswa Studi Kasus SMA Negeri 2 Kota Serang

    Full text link
    Program Aplikasi Gerakan Disiplin Siswa merupakan aplikasi yang diperuntukan untuk mengolah data-data yang berhubungan dengan keadaan siswa di SMA Negeri 2 Kota Serang yang selalu datang terlambat atau pulang cepat. Belum optimalnya pengolahan data-data ini menyebabkan sulitnya dalam mencari informasi tentang data keadaan siswa yang terlambat atau pulang cepat dan pembuatan laporan yang belum memadai. Oleh karena itu diperlukan suatu aplikasi yang bisa mendukung dan memecahkan permasalahan tersebut. Berdasarkan permasalahan pada kesempatan yang baik ini penulis bermaksud merancang suatu program aplikasi kedalam sebuah artikel ini Adapun teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara dan studi pustaka, sedangkan tahap pengembangan sistem menggunakan metode waterfall. Penulis berharap agar aplikasi ini dapat membantu guru di SMA Negeri 2 Kota Serang dalam mensukseskan program gerakan disiplin siswa dalam menangani siswa-siswi yang selalu datang terlambat atau pulang cepat dengan cepat aman dan efektif. Kata Kunci : Aplikasi, Disiplin, Sisw

    Smart Greenhouse Design for Strawberry Cultivation in Pandanrejo, Batu City

    Get PDF
    Batu City, which is famous as a tourist city, is not only an urban area. Most of the Batu city area is a rural area, especially the northern area which is included in the Bumiaji sub-district. As a tourist area, Batu City has a large enough economic potential to improve the welfare of its people. Most of the people of Batu city who live in rural areas are fruit and vegetable farmers. Pandanrejo village in Bumiaji sub-district is an example of a strawberry-producing village in Batu city. Various problems are faced by strawberry farmers in Pandanrejo village. One of them is related to the uncertain weather conditions in their village. The ITS Physics department team provides solutions related to these weather conditions with an innovative climate conditioning technology that can be applied in agriculture. This technology is a smart greenhouse in which there is control of environmental conditions for strawberry plants. With the application of smart greenhouse technology, it is expected to increase the productivity of strawberries and the welfare of the farming community of Pandanrejo village, Batu city
    corecore